BANK HANA BERIKAN BANTUAN KE DUNIA PENDIDIKAN

Wujud tanggung jawab sosial. (Foto: Ist)

(BeritaBisnis) – Sebagai bentuk tanggung jawab sosial perusahaan,  Bank Hana memberikan sumbangan 150 unit komputer kepada sejumlah sekolah di Indonesia.

Komputer yang disumbangkan adalah monitor LED dan aksesoris yang baru serta CPU dan Hard Disk yang telah diperbaharui.

 

Komputer dilengkapi dengan perangkat lunak yang resmi dan siap untuk digunakan.

Menurut Choi Chang Sik, Direktur Utama Bank Hana, donasi tersebut merupakan bagian program Hana cares for Your Future  yang bertujuan untuk mendukung fasilitas pendidikan bagi pihak yang membutuhkan.

Donasi komputer tersebut diberikan kepada beberapa sekolah dan yayasan, seperti Yayasan Pendidikan Pelangi Korin, Putera Sampoerna Foundation (Sampoerna Academy, SMAN Bali Mandara dan SMA Sampoerna Bogor), Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (SDN Cinangka Baru Yastika 02 dan TK), dan lain sebagainya.

Bagikan :
Iklan Bawah

Baca Juga

BUMI SARANA BETON PRODUKSI KALLA BLOCK
BERITA

BUMI SARANA BETON PRODUKSI KALLA BLOCK

(Berita-Bisnis) - Guna memenuhi permintaan yang tinggi terhadap bata ringan di Kawasan Indonesia Timur, PT Bumi Sarana Beton secara resmi...
BERSAMA TBP GROUP, MARRIOTT BUKA FAIRFIELD BY MARRIOTT BELITUNG
BERITA

BERSAMA TBP GROUP, MARRIOTT BUKA FAIRFIELD BY MARRIOTT BELITUNG

(Berita-Bisnis) - Dengan diiringi penampilan artis Maia Estianty dan Mey Chan, Marriott International Inc. hari ini resmi melansir portofolio anyarnya...
PLATARAN SAJIKAN TRUE INDONESIAN FLAVOR
BERITA

PLATARAN SAJIKAN TRUE INDONESIAN FLAVOR

(Berita-Bisnis) - Dengan mengusung tema True Indonesian Flavor, PT Plataran Indonesia resmi meluncurkan beragam menu spesial kuliner khas Indonesia. (lebih…)
PONDOK INDAH GROUP LUNCURKAN SIGNATURE TOWER THE WINDSOR
BERITA

PONDOK INDAH GROUP LUNCURKAN SIGNATURE TOWER THE WINDSOR

(Berita-Bisnis) - Dilengkapi dengan material impor serta mengusung konsep smart home system, PT Antilope Madju Puri Indah bakal meluncurkan menara...
BRAWIJAYA WOMEN & CHILDREN HOSPITAL BERENCANA HADIR DI BANDUNG
BERITA

BRAWIJAYA WOMEN & CHILDREN HOSPITAL BERENCANA HADIR DI BANDUNG

(Berita-Bisnis) - Guna memanfaatkan potensi bisnis berupa tingginya permintaan terhadap layanan kesehatan berkualitas yang sekaligus menawarkan gaya hidup modern di...
MIDNIGHT SALE TANDAI PEMBUKAAN JOYFUL CHRISTMAS ON ICE EMPORIUM PLUIT
BERITA

MIDNIGHT SALE TANDAI PEMBUKAAN JOYFUL CHRISTMAS ON ICE EMPORIUM PLUIT

(BeritaBisnis) - Rutinitas untuk memanfaatkan momentum Natal dan Tahun Baru sebagai ajang meraup pendapatan sebesar-besarnya, tampaknya sudah mulai menampakkan wajahnya.Adalah...

Berita-Bisnis.com hadir untuk menyemarakkan dinamika dunia bisnis Indonesia.

Dinamika Dunia Bisnis Indonesia