• BERANDA
  • BERITA
  • ERAJAYA OPERASIKAN BLACKBERRY LIFESTYLE STORE DI GANDARIA CITY

ERAJAYA OPERASIKAN BLACKBERRY LIFESTYLE STORE DI GANDARIA CITY

Jumlah gerai sejenis bakal bertambah. (Foto: Ist)

(Berita-Bisnis) – Demi memberikan kenyamanan sekaligus kesempatan bagi konsumen untuk mengeksploirasi produk-produk BlackBerry dengan leluasa, Erajaya mengoperasikan gerai seluas 149 meter persegi di Gandaria City, Jakarta Selatan.

Gerai tersebut merupakan hasil kerjasama Erajaya -melalui anak usahanya PT Teletama Artha Mandiri serta PT Erafone Artha Retailindo- dan RIM.

Menurut Eka Anwar, Marketing Director RIM Indonesia, BlackBerry Lifestyle Store tersebut merupakan gerai terbesar se-Asia.

Ditambahkan, pihaknya optimis gerai itu bakal didatangi lebih dari 100 pengunjung pada hari kerja, dan diproyeksikan akan dikunjungi lebih dari 300 orang saat akhir pekan.

Dalam waktu tidak lama lagi, Erajaya sendiri berencana membuka empat gerai sejenis di Bandung, Surabaya, Makassar, dan Medan. (BB/Luki)

Bagikan :
Iklan Bawah

Baca Juga

KIPRAH SUZUYA GROUP DI ACEH
BERITA

KIPRAH SUZUYA GROUP DI ACEH

(Berita-Bisnis) - Pekan terakhir medio Maret lalu, Suzuya Group menorehkan sebuah catatan penting dalam perjalanan usahanya di pentas bisnis ritel...
CINEMA XXI RAMBAH GRESIK
BERITA

CINEMA XXI RAMBAH GRESIK

(Berita-Bisnis) - Andil Jawa Timur dalam perjalanan usaha PT Nusantara Sejahtera Raya di ranah bisnis bioskop di pasar domestik, sesungguhnya...
AKSELERASI HINO DI BISNIS TRUK BERAT
DATA BISNIS

AKSELERASI HINO DI BISNIS TRUK BERAT

(Berita-Bisnis) - Gemuruh bisnis sektor pertambangan ternyata membuahkan efek sangat positif terhadap industri otomotif, khususnya bisnis truk. Buktinya, permintaan terhadap...
SINAR MAS LAND TAWARKAN ZONA II GIIC CIKARANG
BERITA

SINAR MAS LAND TAWARKAN ZONA II GIIC CIKARANG

(BeritaBisnis) - Komitmen untuk menjaga kondisi lingkungan dengan cara menolak pemakaian batu bara sebagai salah satu sumber energi pabrik, menjadi...
PETRADA WIDYA RADHASA TUNJUK SAHID KELOLA CAPA RESORT MAUMERE
BERITA

PETRADA WIDYA RADHASA TUNJUK SAHID KELOLA CAPA RESORT MAUMERE

(Berita-Bisnis) - Bagi pelaku usaha manajemen perhotelan, kepercayaan yang diberikan oleh sang investor sesungguhnya merupakan saat-saat yang membahagiakan. (lebih…)
YESTARLAND MULAI BANGUN CILEGON CENTER MALL
BERITA

YESTARLAND MULAI BANGUN CILEGON CENTER MALL

(Berita-Bisnis) - Diklaim sebagai jawaban terhadap meningkatnya kebutuhan akan sarana residensial dan komersial yang sangat tinggi di Cilegon, Banten, PT...

Berita-Bisnis.com hadir untuk menyemarakkan dinamika dunia bisnis Indonesia.

Dinamika Dunia Bisnis Indonesia