INDONESIA RELATIONSHIP MARKETING SUMMIT

Relationship Marketing akan semakin berkembang. (Foto: Ist)

ACHIEVING TRUE CUSTOMER ENGAGEMENT TO INCREASE SALES PERFORMANCE
By Inti Pesan


PENGANTAR:

Dalam persaingan bisnis yang semakin tajam seperti sekarang ini, sudah saatnya Anda memperlakukan konsumen sebagi aset. Saat ini banyak perusahaan yang tidak lagi mengutamakan profit sebagai tujuan utama. Akan tetapi sudah menuju bagaimana usahanya bermanfaat untuk konsumen dan lingkungan sepanjang masa.

Peran pelanggan yang begitu besar bagi kelangsungan usaha, maka banyak perusahaan yang kini beralih dalam pemasarannya menggunakan konsep Relationship Marketing. Relationship Marketing sebagai sebuah strategi pemasaran akan semakin berkembang di era digital seperti saat ini. Banyak perusahaan besar yang sukses menggunakan strategi ini dalam mengembangkan pasar mereka.

Bagaimana Relationship Marketing bermanfaat bagi perusahaan? Dan, bagaimana mencari, merawat, dan membangun hubungan jangka panjang dengan konsumen dengan strategi ini? Bagaimana menggunakan teknologi informasi dan apa saja syarat yang diperlukan untuk berhasil menjalankan Relationship Marketing?


TUJUAN:

* Memberikan masukan kepada para manajer pemasaran tentang konsep Relationship Marketing dan bagaimana implementasinya
* Memahami teknik–teknik operasional dalam pelaksanaan Relationship Marketing di perusahaan
* Sebagai media up dating pengetahuan pemasaran khususnya masalah Relationship Marketing

RABU-KAMIS, 12-13 September 2012
HOTEL SANTIKA
Jl. KS. Tubun No. 7
Slipi, Jakarta Barat

RABU, 12 SEPTEMBER 2012

RELATIONSHIP MARKETING: CONCEPT, STRATEGY & TACTICAL IMPLICATIONS
Dr. AGUS MAULANA, MSM
– Senior Consultant

RELATIONSHIP & B2B MARKETING
DANIEL SAPUTRO
– Senior Consultant & VP Manager Leader AndrewTani and Co-Consultan Firm

RELATIONSHIP AND CUSTOMER EXPERIENCE MANAGEMENT
BUDIMAN
– Head of Marketing Division PT Garudafood Tbk.

HOW TO BUILD PROFITABLE CUSTOMER USING THE SOCIAL MEDIA
HENKY PRIHATNA
– Indonesia Country Consultant Google Indonesia

KAMIS, 13 SEPTEMBER 2012

DEVELOPING AND IMPLEMENTING A SUCCESSFUL CRM STRATEGY
HADI WINARTO
– Head of Marketing & Customer Care Division PT Serasi Autoraya

RELATIONSHIP MARKETING WITH EMAIL
BOB JULIUS ONGGO
– Pakar Online Marketing

KEY ACCOUNT MANAGEMENT
Drs. MEDICUS H. MOHAMAD SLAMET
– Former Sales Director PT Gillette Indonesia


BIAYA INVESTASI:

Rp. 3.500.000,-/peserta
(Pembayaran sebelum tanggal 5 September 2012, discount 10%)


PEMBAYARAN MELALUI:

BCA KPC Pasar Minggu Center Jakarta
Rek. no. 5470305055 an. PT. INTIPESAN PARIWARA

Bank BNI Cab. Melawai Raya, Jakarta
AC. 173.68.567 a/n. PT. INTIPESAN PARIWARA

BANK Sayariah Mandiri KCP Ps. Minggu
AC NO. 17000.2010.2 a/n PT. INTIPESAN PARIWARA


INFORMASI PENDAFTARAN:

Dewi & Winda
Telp. (021) 781 5858, 781 9844 Fax. (021) 7883 8781
Email: infoseminar@intipesan.co.id

Bagikan :
Iklan Bawah

Baca Juga

CIF UNILEVER BERSIHKAN STASIUN KOTA
BERITA

CIF UNILEVER BERSIHKAN STASIUN KOTA

(Berita-Bisnis) - Selama medio Oktober ini, melalui brand Cif serta program Cif Cleaning Project, PT Unilever Indonesia Tbk melaksanakan program...
GANDENG NARATA PALU CITY, SANTIKA BUKA HOTEL SANTIKA LUWUK
BERITA

GANDENG NARATA PALU CITY, SANTIKA BUKA HOTEL SANTIKA LUWUK

(Berita-Bisnis) - Kolaborasi Santika Indonesia Hotels and Resorts dan PT Narata Palu City yang terjalin sejak lima tahun silam lewat...
HOTEL NIKKO BALI BEROPERASI APRIL MENDATANG
BERITA

HOTEL NIKKO BALI BEROPERASI APRIL MENDATANG

(Berita-Bisnis) - Setelah beberapa waktu vakum, label Nikko Hotel akhirnya dipastikan bakal kembali muncul di arena bisnis hospitality di pasar...
PEMESANAN SUZUKI ERTIGA RESMI DIBUKA
BERITA

PEMESANAN SUZUKI ERTIGA RESMI DIBUKA

(Berita-Bisnis) - Memenuhi animo konsumen yang tinggi, PT Suzuki Indomobil Sales merilis secara resmi Suzuki Ertiga. (lebih…)
GRAHA LAYAR PRIMA BAKAL BUKA EMPAT BLITZMEGAPLEX BARU
BERITA

GRAHA LAYAR PRIMA BAKAL BUKA EMPAT BLITZMEGAPLEX BARU

(Berita-Bisnis) - Bila tak ada halangan, PT Graha Layar Prima -pemilik jaringan bioskop Blitzmegaplex- berencana membuka empat bioskop baru pada...
FILM MARI LARI DUKUNG PEMASARAN PISANG SUNPRIDE
BERITA

FILM MARI LARI DUKUNG PEMASARAN PISANG SUNPRIDE

(Berita-Bisnis) - Pesan pemasaran yang dirancang untuk memberikan efek positif terhadap penjualan, tentu saja bisa disalurkan melalui berbagai format maupun...

Berita-Bisnis.com hadir untuk menyemarakkan dinamika dunia bisnis Indonesia.

Dinamika Dunia Bisnis Indonesia