LOTTE BUKA DUTY FREE DI SOEKARNO-HATTA

Ingin membuka bioskop. (Foto: Ist)

(Berita-Bisnis) – Pada tanggal 31 Januari 2012 nanti, gerai duty free Lotte secara resmi akan mulai dioperasikan di Terminal 2, Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Jakarta.

Gerai tersebut akan menawarkan beraneka parfum, rokok, kosmetik, minuman beralkohol, dan produk-produk brand terkemuka seperti Dunhill, Coach, Mount Blanc, dan yang lainnya.

Menurut Choi Young-Soo, CEO Lotte Duty Free, gerai tersebut akan memperkuat jaringan bisnis ritel yang sudah ada sebelumnya.

Sampai saat ini, Lotte Group -jaringan ritel asal Korea Selatan- telah mengoperasikan 24 unit gerai Lotte Mart di Indonesia. Di Korea Selatan sendiri, Lotte Group membuka 99 gerai Lotte Mart. Sedangkan, di China, mengoperasikan 85 gerai Lotte Mart.

Sebelumnya dikabarkan, Lotte Group hendak mengembangkan jaringan bioskop Lotte Cinema di Indonesia. Direncanakan bakal hadir 100 bioskop Lotte Cinema. (BB/Luki)

Bagikan :
Iklan Bawah

Baca Juga

MUDAHKAN PELANGGAN, CITILINK HADIRKAN GERAI PENJUALAN BARU DI CENGKARENG
BERITA

MUDAHKAN PELANGGAN, CITILINK HADIRKAN GERAI PENJUALAN BARU DI CENGKARENG

(Berita-Bisnis) - Guna memudahkan pelayanan kepada pelanggannya, PT Citilink Indonesia -pemilik maskapai penerbangan berbiaya murah Citilink Indonesia- resmi menghadirkan gerai...
HONDA BAKAL JUAL 700 UNIT NEW HONDA ODYSSEY
BERITA

HONDA BAKAL JUAL 700 UNIT NEW HONDA ODYSSEY

(Berita-Bisnis) - Guna memenuhi permintaan konsumennya akan sebuah multi purpose vehicle mewah yang nyaman dan aman sekaligus menyenangkan untuk dikendarai,...
BOSOWA BANGUN PABRIK SEMEN DI BANYUWANGI SENILAI Rp 800 MILIAR
BERITA

BOSOWA BANGUN PABRIK SEMEN DI BANYUWANGI SENILAI Rp 800 MILIAR

(Berita-Bisnis) - Guna merealisasikan rencana peningkatan kapasitas produksi semen Bosowa menjadi 5,3 juta ton sebelum tahun 2014, Bosowa Corporation membangun...
FITNESS FIRST HADIRKAN GERAI BARU DI LIPPO MALL KEMANG
BERITA

FITNESS FIRST HADIRKAN GERAI BARU DI LIPPO MALL KEMANG

(Berita-Bisnis) - Kerjasama yang telah terjalin di antara PT Fitness First Indonesia -pengelola pusat kebugaran berlabel Fitness First- dengan Lippo...
INTERCONTINENTAL BAKAL KELOLA DUA HOTEL BARU DI BINTAN
BERITA

INTERCONTINENTAL BAKAL KELOLA DUA HOTEL BARU DI BINTAN

(Berita-Bisnis) - Hingga semester pertama tahun ini, peruntungan Intercontinental Hotels Group di pasar domestik melalui merek Holiday Inn, sejatinya cukup...
DANAPERSADARAYA TAWARKAN HELM NHK GODZILLA
BERITA

DANAPERSADARAYA TAWARKAN HELM NHK GODZILLA

(Berita-Bisnis) - Kejelian membaca kebutuhan konsumen tercermin jelas dalam produk helm baru berlabel NHK Godzilla yang dirilis PT Danapersadaraya Motor...

Berita-Bisnis.com hadir untuk menyemarakkan dinamika dunia bisnis Indonesia.

Dinamika Dunia Bisnis Indonesia