
LATAR BELAKANG:
Seorang sekretaris ataupun yang bekerja pada bagian sekretariat, merupakan pekerjaan yang membutuhkan skill yang baik dan mempunyai mental yang kuat.
Ketrampilan dasar sekretarial bagi sekretaris pemula atau staf administrasi yang tidak memiliki secretarial background ini dimaksudkan untuk memberi dasar pengetahuan kepada peserta mengenai lingkup tugas dan tanggung-jawabnya sebagai sekretaris profesional.
Pekerjaan seorang sekretaris merupakan pekerjaan multi fungsi yang harus dikerjakan dalam waktu yang mungkin bersamaan. Sekretaris dituntut untuk mampu menyelesaikan tugasnya secara rapi, benar, handal, dan profesional. Seiring dengan kemajuan perusahaan di era globalisasi ini, banyak kemampuan dan keahlian sekretaris yang perlu ditingkatkan dan dikembangkan.
MANFAAT:
* Membekali peserta dengan berbagai ketrampilan yang harus dimiliki oleh seorang sekretaris, atau yang berhubungan dengan kesekretariatan
* Meningkatkan rasa tanggung-jawab seorang sekretaris terhadap tugas-tugas yang dibebankan oleh perusahaan atau pimpinannya
* Mampu mengaplikasikan peran sekretaris di era globalisasi ini
* Mempunyai kemampuan komunikasi
KAMIS-JUMAT, 20-21 JULI 2017
HOTEL SANTIKA
JAKARTA
MATERI:
Sesi 1 – WAWASAN TENTANG DUNIA BISNIS DAN FUNGSI STRATEGIS SEKRETARIS PROFESIONAL
Sesi 2 – LEADERSHIP SKILLS FOR SECRETARY
Sesi 3 – TIME MANAGEMENT & MENENTUKAN PRIORITAS
Sesi 4 – STRESS & CONFLICT MANAGEMENT IN THE WORKPLACE
Sesi 5 – MERENCANAKAN MEETING, SKILLS & PROSES PEMBUATAN MINUTE OF MEETING
Sesi 6 – SISTEM PENGELOLAAN DOKUMEN/ARSIP
Sesi 7 – E-FILING SYSTEM
BEST PRACTICE:
Workshop ini dilengkapi pula dengan contoh aplikasi best practice yang telah dipraktekan fasilitator berdasarkan pengalamannya.
METODE:
Focus Group Discussion, Role Play, Pelatihan Kasus
FASILITATOR:
LILIANA WAHYUDI, MM & TIM
Berpengalaman dalam bidang training sejak tahun 1995, dan meniti karir mulai dari level staf sampai direktur menjadikannya sangat paham tentang seluk-beluk permasalahan di dunia kerja.
Certified Trainer TMI® Denmark, AOL & Tack® London, Certified Assesor Kompetensi MSDM dari BNSP.
Klien yang sudah ditangani antara lain Bank Indonesia, Pertamina, PGN, Bank BTN, Bank BRI, ANZ Bank, Bank Rabo Internasional, Hana Bank, Bank QNB, PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing, PT Kayaba Indonesia, Kementerian Agama, Kementerian Keuangan, KPP PMA Dua, Kementerian Ekonomi Kreatif, PMI, dsb.
INVESTASI:
Rp 3.300.000 (termasuk PPN 10%)
Disc 10% – Transfer sebelum 7 Juli 2017
BIAYA DITRANSFER KE:
BANK MANDIRI KCP TEBET TIMUR JAKARTA
No. Rekening 124-00-0691323-1
a/n PT GENTA ILMU IDEA
INFORMASI:
SEPTHIA, AMY, TONO
Phone: (021) 29415991, 29048403
Fax: (021) 29048403
HP: 0822 1025 5507
HP: 0812 1892 6369
Email: cs@g-ideas.asia – gentailmuidea@yahoo.co.id