YES TV TAMBAH KANTOR CABANG BARU

Targetkan 500 ribu pelanggan baru. (Foto: Ist)

(Berita-Bisnis) – Jika tak ada aral melintang, PT Yes Telemedia Indonesia bakal mengoperasikan dua kantor cabang yang berlokasi di Palembang dan Banjarmasin, dalam waktu dekat. Hal itu menyusul dibukanya kantor cabang di Surabaya.

Bersamaan dengan itu, Yes Telemedia Indonesia pun memproyeksikan peningkatan jumlah pelanggan baru televisi berbayarnya sebanyak 500 ribu pelanggan sepanjang tahun 2012.

Menurut Pudja U. Kartiman, Direktur Utama Yes Telemedia Indonesia, dengan dioperasikannya kantor cabang di Surabaya, maka sampai saat ini, pihaknya telah didukung 12 unit pelayanan dan distribusi.

Ditambahkan, selama tahun ini pula, pihaknya berniat membuka lagi 8 kantor cabang baru guna memperkuat penetrasi Yes TV.

Hingga akhir Januari 2012, Yes Telemedia Indonesia -yang merupakan bagian dari TelkomVision- baru berhasil menggaet 70 ribu pelanggan televisi berbayar Yes TV. (BB/Luki)

Bagikan :
Iklan Bawah

Baca Juga

DONGKRAK BISNIS, BODY SHOP RILIS SPA OF THE WORLD
BERITA

DONGKRAK BISNIS, BODY SHOP RILIS SPA OF THE WORLD

(Berita-Bisnis) - Kendati situasi ekonomi secara umum melambat sepanjang tahun lalu, PT Monica Hijau Lestari -pengelola gerai The Body Shop...
RS MITRA KELUARGA SURABAYA HADIRKAN BRAIN & SPINE CENTER
BERITA

RS MITRA KELUARGA SURABAYA HADIRKAN BRAIN & SPINE CENTER

(Berita-Bisnis) - Dalam rangka meningkatkan pelayanannya kepada masyarakat Jawa Timur dan sekitarnya, Rumah Sakit Mitra Keluarga Surabaya yang berlokasi di...
AGUNG PODOMORO KEMBANGKAN PUSAT PERBELANJAAN DIGITAL DI BATAM
BERITA

AGUNG PODOMORO KEMBANGKAN PUSAT PERBELANJAAN DIGITAL DI BATAM

(Berita-Bisnis) - Tak dapat dimungkiri, hingga saat ini, dinamika arena bisnis pusat perbelanjaan di Indonesia sejatinya masih berkutat pada beberapa...
PELNI RILIS RESERVASI CARGO PELNI LOGISTICS
BERITA

PELNI RILIS RESERVASI CARGO PELNI LOGISTICS

(Berita-Bisnis) - Diklaim sebagai upaya untuk memberikan kemudahan kepada para pengguna jasa kargo, PT Pelayaran Nasional Indonesia (Persero)/Pelni pun resmi...
ASTON INTERNATIONAL BUKA FAVEHOTEL UMALAS BALI
BERITA

ASTON INTERNATIONAL BUKA FAVEHOTEL UMALAS BALI

(Berita-Bisnis) - Mengusung konsep fun, fresh, dan friendly, jaringan manajemen perhotelan Aston International secara resmi mengoperasikan Favehotel Umalas, Bali, yang...
HINGGA AKHIR TAHUN, BOLT KEJAR 2,5 JUTA PELANGGAN
BERITA

HINGGA AKHIR TAHUN, BOLT KEJAR 2,5 JUTA PELANGGAN

(Berita-Bisnis) - Sulit untuk dimungkiri, semakin maraknya pengguna smartphone 4G plus bertambahnya jumlah pemakai mobile internet belakangan ini, sejatinya membawa...

Berita-Bisnis.com hadir untuk menyemarakkan dinamika dunia bisnis Indonesia.

Dinamika Dunia Bisnis Indonesia